Internasional

Dalang Muda Kartasura Bawa Wayang Ke Tunisia Untuk Peratama Kalinya

Portalindonews.com | TUNISIA -Delegasi Indonesia turut hadir dalam Neapolis International Kids Festival 2024. Acara ini diselenggarakan pada tanggal 22 – 29 Desember 202, di kota Nabeul, Tunisia. Adapun yang mewakili Indonesa adalah tim Wayang Revolusi Community, yakni komunitas yang bergerak dalam bidang pengembangan seni pertunjukan, khususnya Wayang Kulit. Di bawah …

Read More »

Masyarakat Dukung Pemerintah Berantas Tuntas Judi Online

Portalindonews.com, Jakarta – Pemerintah terus mengintensifkan upaya pemberantasan judi online yang semakin marak di tengah masyarakat. Langkah tegas ini mendapat dukungan luas dari berbagai pihak, termasuk anggota legislatif, aparat penegak hukum, dan masyarakat umum, yang sepakat bahwa judi online merupakan ancaman serius bagi kesejahteraan bangsa. Anggota DPRD Jawa Timur, Ahmad …

Read More »

PPWI dan Kedubes Rusia Akan Adakan Lomba Menulis dan Kunjungan Jurnalistik ke Rusia

Portalindonews.com | Jakarta – Persatuan Pewarta Warga Indonesia (PPWI) dan Kedutaan Besar Rusia di Jakarta sepakat untuk bekerja sama melaksanakan berbagai program di tahun 2025 mendatang, antara lain lomba menulis (writing competition) bertema “Hubungan Rusia dan Indonesia dari Masa ke Masa”. PPWI dan Kedubes Rusia juga berencana mengirimkan para jurnalis …

Read More »

Mengapresiasi Langkah Nyata Pemerintah Perangi Judi Online

Oleh : Arsenio Bagas Pamungkas Editor: Ida Bastian Portalindonews.com – Pemerintah Indonesia terus menunjukkan komitmennya dalam memberantas praktik judi online yang semakin marak di era digital. Pasalnya, Judi online telah menjadi salah satu ancaman serius terhadap moralitas masyarakat, stabilitas sistem keuangan, dan kesejahteraan sosial secara umum. Berbagai langkah telah dilakukan, …

Read More »

Lindungi Masyarakat, Pemerintah Telah Blokir Jutaan Situs Judol

Portalindonews.com, Jakarta – Pemerintah terus menunjukkan komitmen tegas dalam memberantas perjudian online yang telah meresahkan masyarakat. Hingga 17 Desember 2024, Kementerian Komunikasi dan Digital (Kemkomdigi) berhasil menindak 5,4 juta konten perjudian, termasuk situs dan akun media sosial yang terafiliasi. Plt. Dirjen Komunikasi Publik dan Media Kemkomdigi, Molly Prabawati, menjelaskan bahwa …

Read More »

Four French Nationals Detained in Ouagadougou Since December 2023 Released Following HM the King’s Mediation

Portalindonews.com | Rabat – Following the mediation of His Majesty the King, may God assist Him, His Excellency Mr. Ibrahim Traoré, President of the Republic of Burkina Faso, has accepted His request for the release of four French nationals, detained in Ouagadougou since December 2023. It is as the Ministry …

Read More »

Laporan UNESCO tentang Kondisi Pekerja Media Ditolak, Kedubes Rusia Sampaikan Apresiasi ke PPWI

Portalindonews.com | Jakarta – Duta Besar Rusia untuk Indonesia, Mr. Sergei Tolchenov, menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada organisasi Persatuan Pewarta Warga Indonesia (PPWI) atas dukungan yang diberikan kepada organisasi Persatuan Wartawan Rusia (Russia Union of Journalists) dalam penyampaian protes atas draft laporan Direktur Jenderal UNESCO (The United Nations Educational, …

Read More »

Pembangkit Listrik ‘King Mohammed VI’ untuk Niger Diresmikan

Portalindonews.com | Niamey, Niger – Sebuah pembangkit listrik sumbangan Pemerintah Kerajaan Maroko yang diberi nama ‘Power Plant King Mohammed VI’ untuk negara tetangganya, Niger, diresmikan pada Kamis, 12 Desember 2024. Peresmian pembangkit listrik yang terletak di Kota Niamey itu dilakukan oleh Perdana Menteri Niger dan Menteri Ekonomi dan Keuangan, Ali …

Read More »

Satgas MTF XXVIII/ UNIFIL Raih Penghargaan LAF Medal Di Penghujung Masa Baktinya

Portalindonews.com |  Di penghujung berakhirnya mandat pada misi perdamaian di Lebanon,  KRI Diponegoro-365 yang saat ini tergabung dalam Satgas Maritime Task Force (MTF) TNI Konga XXVIII-O/UNIFIL, kembali ukir prestasi dengan meraih penghargaan “Lebanese Armed Forces (LAF) Medal”yang diselenggarakan dalam suatu upacara militer “Medal Award” dan berlangsung di Dermaga 4 Beirut, …

Read More »

King Mohamed VI Addresses Message to Participants in International Symposium on ‘Transitional Justice’

Portalindonews.com | Rabat – His Majesty King Mohammed VI, may God assist Him, addressed a message to the participants in an international symposium on “Transitional Justice,” organized in Rabat in commemoration of the 20th anniversary of the Equity and Reconciliation Commission, under the theme “Transitional justice processes: for sustainable reforms”, …

Read More »