Oleh : Janet Theresia Editor : Ida Bastian Pemerintah mengganti operasi untuk menangkap kelompok separatis dan teroris di Papua menjadi pendekatan kesejahteraan. Walau berubah tetapi masyarakat tak perlu khawatir karena TNI/Polri akan selalu siap siaga dalam menjaga keamanan warga Papua. Salah satu permasalahan yang belum terselesaikan di Papua adalah …
Read More »Pemindahan IKN Berdampak Positif Terhadap Perkembangan Ekonomi
Oleh : Rohmat Soleh Editor : Ida Bastian Pemindahan Ibu Kota Negara (IKN) sudah bisa dipastikan. Dengan berpindahnya ibu kota dari Jakarta ke Kalimantan Timur tersebut, tentu saja menghadirkan dampak positif, salah satunya adalah perkembangan terhadap sektor ekonomi. Pemindahan IKN ke Kalimantan Timur rupanya mendapatkan dukungan dari Politisi PDIP …
Read More »Penambahan Jenis Vaksin Mempercepat Tingkat Vaksinasi
Oleh : Abdul Hakim Editor : Ida Bastian Vaksin Sinopharm sudah keluar izinnya untuk digunakan pada vaksin suntikan ketiga. Penambahan ini diharap akan mempercepat tingkat vaksinasi sehingga terbentuk kekebalan kelompok. Vaksinasi adalah kewajiban yang harus dilakukan oleh tiap WNI berusia di atas 6 tahun. Semua diinjeksi vaksin agar mendapatkan …
Read More »KTT G20 Percepat Transformasi Digital
Oleh : Made Raditya Editor : Ida Bastian Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 akan diselenggarakan di Indonesia pada akhir tahun 2022. Masyarakat menyambut baik acara ini karena banyak sekali manfaatnya. Di antaranya bisa mempercepat transformasi digital di negeri ini, sehingga Indonesia bisa makin maju. Presidensi G20 yang dipegang oleh …
Read More »Pemerintah Maksimalkan Pelaksanaan Side Event KTT G20 di Papua
Oleh : Moses Waker Editor : Ida Bastian Pemerintah pusat dan Papua Barat terus berupaya maksimal dalam melaksanakan acara Woman of Twenty (W20), sebuah side event Konferensi Tingkat Tinggi Group of Twenty (KTT G20). Dengan adanya pelaksanaan rangkaian KTT G20 tersebut, Papua Barat dan Papua akan semakin dikenal di …
Read More »Jangan Panik dan Selalu Taat Prokes Cegah Kenaikan Kasus Corona
Oleh : Syarifudin Editor : Ida Bastian Kasus Corona naik drastis akibat masuknya Omicron ke Indonesia. Masyarakat diminta untuk tidak panik menghadapi naiknya kasus tersebut dengan selalu taat Prokes dan menghindari kerumunan. Apakah Anda sudah takut untuk keluar rumah gara-gara kenaikan kasus Corona? Memang sedih sekali ketika 2 bulan …
Read More »Aksi KST Mengancam Strategi Kesejahteraan di Papua
Oleh : Alfonso Lokbere Editor : Ida Bastian Keberadaan KST (kelompok separatis dan teroris) benar-benar mengganggu masyarakat di Papua, terlebih mereka mengancam strategi pendekatan kesejahteraan yang dilakukan oleh pemerintah. Masyarakat pun mendukung tindakan tegas terhadap KST Papua agar kedamaian di Papua kembali terjaga. Dalam meredam KST Papua maka pemerintah …
Read More »Pancasila Perisai Bangsa Melawan Radikalisme
Oleh : Muhammad Akbar Editor : Ida Bastian Untuk mengatasi radikalisme di negeri ini maka kita menyiapkan sebuiah perisai jitu yakni Pancasila.Jika semua Warga Negara Indonesia (WNI) optimal mengimplementasikan Pancasila maka akan sulit terbujuk oleh kelompok radikal. Radikalisme wajib diperangi karena mereka jelas ingin mengganti sistem pemerintahan yang sekarang …
Read More »Indonesia Mampu Wujudkan Perubahan Lewat Pemindahan Ibu Kota Negara
Oleh : Ridwan Alamsyah Editor : Ida Bastian Pemindahan ibu kota negara dari Jawa ke Kalimantan membuktikan bahwa Indonesia bisa mewujudkan perubahan, tentu ke arah yang positif. Pemindahan Ibu Kota Negara ini salah satunya untuk meratakan pembangunan, tak hanya di Kalimantan tetapi juga di seluruh negeri. Saat ibu kota …
Read More »KTT G20 Tunjukkan Kepemimpinan Indonesia di Mata Internasional
Oleh: Savira Ayu Editor : Ida Bastian Indonesia akan menjadi tuan rumah KTT G20. Penunjukan Indonesia sebagai host adalah bukti bahwa kita dianggap mampu melakukannya, juga menunjukkan kepemimpinan Indonesia di mata dunia internasional. Di dalam pergaulan internasional, Indonesia selama ini dikenal bisa membaur ke mana saja, baik ke negara …
Read More »