Pasi Intel Kodim 0503/JB Hadiri Rakor DPB dan Launching Tahapan Pemilu tahun 2022

PORTALINDONEWS.COM – Kodam Jaya, Kodim 0503/JB – Pasi Intel Kodim 0503/ Jakarta Barat, Mayor Inf Missin MD hadiri Rakor DPB dan Launching Tahapan Pemilu tahun 2022, di Aula Kantor KPU Kota Jakarta Barat, Jalan C No. 38, Kel. Klapa Dua, Kec. Kebon Jeruk Jakarta Barat. Selasa, 14 Juni 2022, Pukul 18.5 Wib.

Kegiatan Rakor DPB dan Launching dihadiri sekitar 40 orang yang di pimpin Ketua KPU Jakarta Barat, Bapak H. Cucum Sumardi, Pasi Intel Kodim 0503/JB Mayor Inf Missin MD, Kasi Intel Kejari Jakbar Lingga N, Kapolsek Kebon Jeruk Kompol Slamet, Aspemkota Jakarta Barat Firman, Bawaslu Odeng dan perwakilan tiap-tiap Partai

Pasi Intel Kodim 0503/JB, Mayor Missin dalam keterangan menguraikan, sesuai yang di sampaikan Ketua KPU Jakarta Barat yang mana pemungutan suara atau pemilu akan dilaksanakan pada tanggal 14 Februari tahun 2024.

“Tinggal beberapa bulan lagi kita sudah memasuki tahapan dimulai dengan pendaftaran parpol, karena itu parpol sudah dapat mempersiapkan, menyusun atau mengumpulkan keanggotaan parpol.” Kata Pasi Intel Mayor Missin pada awak usia acara

Lanjutnya, dan sesuai penegasan Ketua KPU Jakarta Barat, bahwa KPU tetap menjalankan semua tahapan Pemilu sesuai dengan waktu yang sudah ditentukan secara nasional berdasarka SK KPU No 21 tahun 2022 tentang Pemungutan Suara Pemilihan Umum Serentak tahun 2024. Tutur Mayor Missin. (Pendim 0503/JB)

About Portalindonews

Check Also

Jalin Kebersamaan dengan Warga Binaan dan Ojol, Serka Rusnanto Lakukan Komsos

Portalindonews.com | Kodam Jaya, Jakarta Barat_ Personil Koramil 01/Tamansari Kodim 0503/Jakarta Barat, Babinsa Serka Rusnanto …