Recent Posts

Kebijakan PPN Perkuat Ekonomi Nasional Jangka Panjang

Oleh : Dhita Karuniawati   Editor : Ida Bastian  Portalindonews.com – Pemerintah menetapkan kebijakan kenaikan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) 1% untuk memperkuat ekonomi nasional dalam jangka panjang. Rencana kenaikan tarif PPN ini merupakan tindak lanjut dari pengesahan Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2021 tentang Harmonisasi Peraturan Perpajakan (UU HPP) oleh Dewan Perwakilan …

Read More »

⁠Pemerintah Berhasil Wujudkan Perayaan Tahun Baru yang Aman dan Nyaman

Portalindonews.com, JAKARTA — Pemerintah berhasil menciptakan perayaan Tahun Baru 2025 yang aman dan nyaman bagi masyarakat, dengan berbagai langkah koordinasi dan persiapan matang dari berbagai sektor. Pemerintah pusat, melalui Kementerian Pariwisata, PT PLN, dan Kementerian Koordinator Pemberdayaan Manusia dan Kebudayaan (PMK), memastikan tidak ada kendala berarti dalam menyambut liburan akhir …

Read More »

Langkah Preventif Pemerintah Sukses Antisipasi Lonjakan Pergerakan saat Momentum Tahun Baru

Oleh : Clara Diah Wulandari  Editor : Ida Bastian  Portalindonews.com – Pemerintah berhasil mengantisipasi lonjakan mobilitas masyarakat selama seluruh rangkaian perayaan Tahun Baru 2025 berlangsung dengan sejumlah langkah preventif yang telah dirancang secara matang. Mulai dari penguatan infrastruktur transportasi hingga penyiapan personel pengamanan, berbagai upaya tersebut terbukti efektif dalam mengelola …

Read More »