Bisnis

Buka Rakornas IV PDIP, Megawati Serukan Kedaulatan Pangan, dan Komitmen Demokrasi Ekonomi

Portalindonews.com, Jakarta – Pada acara Rapat Kerja Nasional (Rakernas) IV Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) di JIEXPO Kemayoran, berbagai isu penting terkait dengan kedaulatan pangan dan komitmen terhadap demokrasi ekonomi dibahas secara mendalam. Ketua Umum Megawati Soekarnoputri memberikan pidato pembukaan Rakernas IV yang menggugah kesadaran akan urgensi menjaga kedaulatan pangan …

Read More »

Pemerintah Terus Prioritaskan Pembangunan Infrastruktur di Papua

Oleh : Fernando Louis Kandani  Editor: Ida Bastian  Portalindonews.com – Pemerintah terus mengoptimalkan Pembangunan infrastruktur di wilayah Papua, termasuk di Papua Barat. Dengan pembangunan infrastruktur yang merata sampai ke desa-desa maka Papua Barat dan seluruh Papua akan makin maju. Infrastruktur di Papua Barat dibangun dengan begitu hebatnya. Masyarakat mengapresiasi langkah …

Read More »

Dorong Indonesia sebagai Negara Maju, Ganjar Akan Hilirisasi Sektor Perkebunan dan Kelautan

Portalindonews.com,  JAKARTA – Guna mendorong Indonesia agar bisa menjadi sebuah negara maju, Ganjar Pranowo berkomitmen akan melakukan hilirisasi pada sektor perkebunan dan juga kelautan. Hal tersebut menjadi salah satu dari sekian banyak strategi Ganjar Pranowo untuk semakin menjadikan Tanah Air sebagai negara yang maju menyonsong Indonesia Emas tahun 2045 mendatang. …

Read More »

Mendukung Strategi Pemerintah Stabilkan Harga Beras Melalui Operasi Pasar

Oleh :  Clara Diah Wulandari  Editor: Ida Bastian  Portalindonews.com – Pemerintah menggelar Operasi pasar di seluruh wilayah di Indonesia, tujuannya untuk menstabilkan harga beras. Setelah diadakan operasi pasar, harganya berangsur-angsur turun. Pemerintah berusaha keras agar harga beras tetap stabil dan masyarakat bisa mendapatkannya. Belakangan harga beras mengalami penyesuaian dan masyarakat …

Read More »

Kementerian PUPR Gencarkan Pembangunan di DOB Papua

Oleh : Viktor Awoitauw  Editor: Ida Bastian Portalindonews.com – Pembangunan Daerah Otonomi Baru (DOB) Papua tidak hanya sekadar wacana, pembangunan DOB telah terimplementasi berkat kinerja serta upaya dari pemerintah melalui Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR). Rp 6.6 Triliun telah dianggarkan guna membiayai proyek infrastruktur di empat provinsi baru …

Read More »

Terima Kunker DPRD Kabupaten Lumajang, BSKDN Kemendagri: Tidak Boleh ada Kekosongan Kepemimpinan di Daerah

PORTALINDONEWS.COM, Jakarta- Badan Strategi Kebijakan Dalam Negeri (BSKDN) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) menerima kunjungan kerja (Kunker) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Komisi A, B, dan C Kabupaten Lumajang, Provinsi Jawa Timur di Aula BSKDN pada Senin, 25 September 2023. Kunjungan tersebut dalam rangka mengonsultasikan permasalahan terkait kebijakan pengisian penjabat (Pj) …

Read More »

Presiden Jokowi Berikan Arahan untuk Stabilkan Harga Beras dan Sejahterakan Petani

Oleh :Tyas Permata Wiyana  Editor: Ida Bastian Portalindonews.com – Harga beras sedang mengalami penyesuaian namun masyarakat tidak perlu khawatir karena Presiden Jokowi langsung memberi arahan untuk stabilisasi harga beras. Selain menstabilkan harga beras, pemerintah juga bertekad untuk menyejahterakan petani sehingga kehidupan mereka semakin baik. Beras merupakan kebutuhan pokok masyarakat Indonesia. …

Read More »

Strategi Terukur Pemerintah dalam Stabilisasi Harga Beras, Petani Ikut Diuntungkan

Oleh : Joanna Alexandra Putri  Editor: Ida Bastian Portalindonews.com – Strategi terukur yang dilakukan oleh Pemerintah Republik Indonesia (RI) dalam melakukan stabilisasi akan harga beras di pasaran menjadikan petani juga ikut diuntungkan, karena terjadi akesepakatan harga dan keseimbangan yang baik, antara bagaimana kebutuhan para petani lokal dalam negeri dengan harga …

Read More »

Seluruh Pihak Berperan Dukung Pembangunan Infrastruktur di Papua

Oleh : Bryan Pianus  Editor: Ida Bastian Portalindonews.com – Pembangunan infrastruktur di Papua terus dilakukan agar wilayah tersebut makin maju. Untuk mendukung pembangunan maka perlu ada kerja sama dari  seluruh pihak. Tak hanya pemerintah pusat dan pemerintah daerah. Namun masyarakat Papua juga mendukung pembangunan infrastruktur agar wilayahnya makin maju. Di …

Read More »

Pemerintah Optimalkan Penyerapan Beras dari Petani untuk Stabilisasi Harga

Oleh : Gita Oktaviani Editor: Ida Bastian Portaalindonews.com – Pemerintah Republik Indonesia (RI) telah terus mengoptimalkan seluruh upaya, termasuk salah satunya adalah melakukan penyerapan secara langsung akan beras dan gabah dari petani lokal dalam negeri untuk menjamin akan stabilisasi harga beras di pasaran. Perusahaan Umum Badan Urusan Logistik (Perum Bulog) …

Read More »