Bisnis

Media Masa Perlu Ikut Sukseskan KTT G20

  Oleh : Listya Kusumaningtyas Editor : Ida Bastian Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 merupakan acara besar. Kegiatan tersebut menjadi momen di mana negara-negara yang tergabung dalam G20 berkumpul untuk membahas masalah global, sehingga diperlukan penguatan peran media massa untuk ikut menyukseskan KTT G20. Direktur Jenderal (Dirjen) Informasi dan Komunikasi …

Read More »

UU Cipta Kerja Berpotensi Mendorong Investasi Sektor Pariwisata

  Oleh : Wahyu Pratama Editor : Ida Bastian Sektor Pariwisata memiliki peranan penting sebagai salah satu sumber bagi penerimaan devisa, serta dapat mendorong pertumbuhan ekonomi nasional, khususnya dalam mengurangi jumlah pengangguran dan meningkatkan produktivitas suatu negara. Sektor pariwisata juga merupakan salah satu sektor strategis yang harus dimanfaatkan untuk mendukung …

Read More »

Upaya Penanganan Covid-19 Berdasarkan Kajian Ilmiah

    Oleh : Tri Wulandari Editor : Ida Bastian Covid-19 merupakan pandemi yang memerlukan perhatian dan penanganan yang tidak main-main. Pemerintah pun terus mengoptimalkan penanganan Covid-19 dengan berdasarkan kajian ilmiah epidemiologis agar dapat mencapai target secara efektif dan efisien. Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menyatakan upaya penanganan Covid-19 haruslah berlandaskan kajian …

Read More »

KTT G20 Mendorong Kerja Sama Riset dan Teknologi

  Oleh : Salsabila Sufyan Editor : Ida Bastian Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 merupakan event internasional yang patut untuk mendapat dukungan dari semua pihak. Kerja sama multilateral tersebut tidak hanya mampu mendorong pemulihan perekonomian namun juga pengembangan riset dan teknologi untuk kemajuan umat manusia. Di masa depan, riset adalah …

Read More »

Omnibus Law Buka Iklim Investasi dan Lapangan Kerja Baru

  Oleh : Ashwin Sabil Editor : Ida Bastian Pemerintah mengesahkan UU Cipta Kerja (Omnibus Law), UU No. 11 Tahun 2020, sebagai strategi untuk mereformasi berbagai regulasi dalam bidang ekonomi, khususnya pembuatan usaha. Penyederhanaan regulasi tersebut secara langsung akan meningkatkan iklim investasi baik dari dalam maupun luar negeri. Praktik Omnibus …

Read More »

Penyempurnaan UU Cipta Kerja Jaminan Investasi dan Perlindungan Tenaga Kerja

  Oleh : Joshua Manulang Editor : Ida Bastian Undang-Undang Cipta Kerja (UU Ciptaker) sedang disempurnakan seperti permintaan Mahkamah Konstitutusi (MK). Penyempurnaan UU Ciptaker tersebut diharapkan dapat memberikan jaminan investasi dan perlindungan terhadap tenaga kerja. UU Cipta Kerja adalah UU yang paling banyak mendapat sorotan karena sejak hari kelahirannya sudah …

Read More »

Mahasiwa Berperan Penting Memajukan Papua dalam Bingkai NKRI

  Oleh : Alfred Jigibalom Editor : Ida Bastian Mahasiswa memiliki peran penting dalam memajukan Papua dalam bingkai NKRI. Dengan adanya peran aktif mahasiswa dalam membangun Papua maka diharapkan percepatan pembangunan di Papua akan segera terwujud. Mahasiswa berbeda dengan pelajar walau sama-sama belajar. Jika pelajar hanya belajar dan mengerjakan PR, …

Read More »

Penanganan Corona di Indonesia Lebih Baik daripada Negara Lain

  Oleh : Lisa Pamungkas Editor : Ida Bastian Kita wajib bangga karena penanganan Corona di Indonesia lebih baik daripada negara lain, sehingga memperbesar angka kesembuhan pasien covid sekaligus meminimalisir angka kematian. Penanganan yang baik ini terjadi karena semua pihak gotong royong dalam mengatasi pandemi. Selama dua tahun kita dipaksa …

Read More »

KTT G20 Menjadi Katalis Transformasi Ekonomi Indonesia

  Oleh : Dian Ahadi Editor : Ida Bastian Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 membawa banyak keuntungan bagi Indonesia, terutama di bidang ekonomi. Akan ada transformasi ekonomi yang bisa menyembuhkan dampak pandemi. Selain itu, akan ada berbagai kerja sama yang saling menguntungkan, sehingga terjalin hubungan yang baik antar anggota G20. …

Read More »

Pemerintah Evakuasi WNI dari Konflik Rusia-Ukraina

  Oleh : Aldia Putra Editor : Ida Bastian Pemerintah bergerak cepat dengan mengevakuasi 96 Warga Negara Indonesia (WNI) keluar dari Ukraina. Evakuasi memang harus dilakukan sebagai bentuk perlindungan negara kepada WNI. Konflik yang terjadi antara Rusia dan Ukraina membawa korban, tak hanya masyarakat asli sana, tetapi juga para WNI …

Read More »