Ekonomi

Serap Aspirasi, Wakil Ketua DPRD Kota Tangerang Dorong Pembangunan Infrastruktur

Portalindonews.com, Kota Tangerang – Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tangerang, Turidi Susanto menyampaikan bahwa dirinya telah menyerap aspirasi masyarakat untuk penerapan usulan anggaran perubahan tahun 2024. Dimana, menurutnya, ada beragam aspirasi masyarakat yang diterima dirinya, terutama kaitan dengan pembangunan infrastruktur. “Banyak usulan masyarakat di antaranya adalah pembangunan …

Read More »

IKN Sebagai Loncatan Bersejarah Panen Pujian Internasional

Oleh: Ahmad Alatas Editor: Ida Bastian Portalindonews.com – Indonesia sebagai negara kepulauan terbesar di dunia, telah memasuki era baru dalam sejarahnya dengan pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN), yang akan menjadi ibu kota baru negara ini. Keputusan bersejarah ini telah menandai komitmen Indonesia untuk melangkah maju dalam arah yang lebih progresif, …

Read More »

Seluruh Pihak Akui Papua Bagian Integral NKRI

Oleh : Ester Magai  Editor: Ida Bastian Portalindonews.com – Papua, wilayah yang kaya akan keanekaragaman budaya dan alamnya, merupakan salah satu bagian integral dari Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Sebagai provinsi paling timur Indonesia, Papua memiliki peran strategis dalam mewujudkan visi Indonesia sebagai negara yang kuat dan bersatu. Namun, seiring …

Read More »

Pemerintah Terus Perkuat Ketersediaan dan Stabilitas Pangan Selama Ramadhan

Oleh: Ferry Andriawan Editor: Ida Bastian Portalindonews.com – Menghadapi bulan Ramadan, pemerintah telah memperkuat langkah-langkah antisipasi terhadap stabilitas harga bahan pokok, khususnya beras. Dalam upaya mengatasi potensi kenaikan harga selama momen penting ini, Presiden Joko Widodo dengan tegas menyatakan bahwa stok beras nasional dalam kondisi yang baik dan tidak ada …

Read More »

Jelang Bulan Suci Ramadhan Babinsa Koramil 01/Tamansari Gencar Pantau Harga Sembako

Portalindonews.com, Kodam Jaya, Jakarta Barat – Menjelang bulan suci Ramadhan 2024 personil Koramil 01/Tamansari Kodim 0503/Jakarta Barat terus gencar melaksanakan pemantauan harga sembako di pasar tradisonal yang ada di wilayah binaan Koramil 01/Tamansari. Pemantauan harga sembako hari ini, senin 11 Maret 2024 Sertu Rusnanto turun langsung memantau harga di PD …

Read More »

Serka Suharno Monitoring Giat Pendistribusian Beras BAPANAS

PORTALINDONEWS.COM, Kodam Jaya, Jakarta Barat – Kembali Pendistribusian Bansos Beras dari Badan Pangan Nasional ( BAPANAS ) Tahap ke -2 melalui PT Yasa Arta Tri  Manunggal Untuk Warga Masyarakat kurang mampu di Wilayah Kelurahan Tangki Kecamatan Tamansari, Jakarta Barat. Minggu (10/03/2024). Babinsa Kelurahan Tangki, Serka Suharno anggota Koramil 01/Tamansari Kodim …

Read More »

Wujud Bakti TNI, Babinsa 1709-03/Warbah Bantu Renovasi Rumah Warga Binaan

PORTALINDONEWS.COM, Yapen ~ Wujud kepedulian terhadap masyarakat di wilayah teritorial, Koptu Zainal Saparang Babinsa Koramil 1709-03/Waropen Bawah Kodim 1709/Yawa melaksanakan giat bakti TNI membantu warga rehab teras rumah warga desa binaan di Kampung Sawara Jaya, Distrik Waropen Bawah, Kabupaten Waropen, Papua, Sabtu (9/3/2024). Dikatakan Koptu Zainal Saparang yang dilakukannya bersama …

Read More »

Pemerintah Jamin Stok Beras Aman Jelang Ramadan

Oleh: Nana Gunawan  Editor: Ida Bastian Portalindonews.com – Pemerintah menjamin pasokan beras jelang Ramadan aman, karena pasokan beras yang berada di gudang perum Bulog maupun yang masuk ke Pasar Induk Beras Cipinang (PIBC) Jakarta terus meningkat. Selain itu, Pemerintah juga memastikan bahwa bahan pokok lainnya tidak ada masalah menjelang bulan …

Read More »

Mendukung Pembangunan Papua Untuk Peningkatan Kualitas Kesejahteraan Masyarakat

Oleh : Ellen Laurance  Editor: Ida Bastian Portalindonews.com – Pemerintah sangat berkomitmen dalam melaksanakan pembangunan yang merata di seluruh wilayah, termasuk di wilayah paling timur Indonesia, yakni Papua. Pembangunan di Provinsi Papua terus menunjukan tren positif. Berdasarkan data triwulan III-2023 menunjukkan pertumbuhan ekonomi sebesar 8,28%, melebihi rata-rata nasional sebesar 4,94%. …

Read More »

Mengapresiasi Upaya Pemerintah Salurkan Bansos Jaga Daya Beli Masyarakat

Oleh: Jalaludin Mahmud Editor: Ida Bastian Portalindonews.com – Pemerintah Indonesia terus menunjukkan komitmennya dalam memperkuat perlindungan sosial sebagai respons terhadap kenaikan harga beras yang signifikan. Ekonom dari Mirae Asset Sekuritas, Rully Arya Wisnubroto menyoroti langkah-langkah pemerintah yang diarahkan untuk menjaga daya beli masyarakat di tengah tantangan ekonomi ini. Rully menegaskan …

Read More »