Tag Archives: Kolaborasi OPD Provinsi Sulbar Berhasil Tangani 9085 Bayi dan Jadikan 1054 Bayi Bebas Stunting

Kolaborasi OPD Provinsi Sulbar Berhasil Tangani 9085 Bayi dan Jadikan 1054 Bayi Bebas Stunting

PORTALINDONEWS.COM, Mamuju –Satgas Penanganan 4+1 masalah Sulbar berhasil menekan stunting 1.024 anak. Hal ini tidak lepas dari kerja kolaboratif antar OPD. Kepala Bidang Kesehatan Masyarakat Dinas Kesehatan Sulbar Indahwati Nursyamsi mengatakan, dengan terbentuknya Satgas Penanganan 4+1 , termasuk masalah stunting mampu menggerakkan semua OPD Pemprov dan Kabupaten bekerjasama mengintervensi stunting. …

Read More »