JAKARTA – Pakar Komunikasi Universitas Pelita Harapan (UPH) Emrus Sihombing mengatakan mahasiswa dapat mengedepankan dialog dan adu ide maupun gagasan dalam menyikapi penyesuaian harga BBM yang telah ditentukan oleh pemerintah. Hal tersebut diungkapkan Komunikolog UPH Emrus Sihombing di Jakarta. “Demolah dengan dewasa dan dialog, bertukar pikiran dan gagasan. Misal …
Read More »