Pendidikan

Tetaplah Waspada Kasus Covid-19 Masih Ada

Oleh : Adhitya Akbar Editor : Ida Bastian Penurunan kasus Covid-19 yang terjadi belakangan ini diharapkan tidak membuat masyarakat lengah dan abai Prokes. Hingga saat ini penularan Covid-19 masih terjadi, sehingga masyarakat harus terus tetap waspada. Saat ini, kondisi penanganan pandemi Covid-19 di Indonesia memang terus membaik dengan ditandai kurva …

Read More »

Mengecam Aksi Konvoi Khilafah

Oleh : Ismail   Editor : Ida Bastian Masyarakat mengecam aksi konvoi khilafah yang dilakukan sekelompok orang. Aksi tersebut tentu tidak dibenarkan atas alasan apapun karena bertentangan dengan ideologi Pancasila. Beberapa waktu, video sekawanan orang yang mengendarai sepeda motor dengan membawa poster bertuliskan ‘Khilafatul Muslimin’ viral di media sosial maupun …

Read More »

Hari Pancasila  Momentum Tepat Melawan Radikalisme

Oleh : Muhammad Yasin Editor : Ida Bastian Pemerintah telah menetapkan 1 Juni sebagai hari kelahiran Pancasila. Peringatan kelahiran Pancasila ini tentu saja diharapkan menjadi momentum  untuk mengikis gerakan radikal dan intoleran. Pancasila  merupakan dasar negara yang tidak boleh dilupakan, para pendiri bangsa terdahulu telah mempersatukan Indonesia yang terdiri atas …

Read More »

Gotong Royong Menjaga Tren Positif Pengendalian Covid-19

 Oleh : Raditya Rahman Editor : Ida Bastian Kasus Covid-19 terus mengalami penurunan, utamanya pasca libur panjang Idul Fitri. Kendati demikian, seluruh komponen masyarakat diminta untuk terus bergotong royong dalam menjaga tren positif Covid-19 dengan selalu taat Prokes agas transisi pandemi ke endemi dapat segera terwujud. Indonesia terus mengalami penurunan …

Read More »

PBB Memuji Penanganan Covid-19 di Indonesia

Oleh : Muhammad Reza Ramdani Editor : Ida Bastian Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) memuji peran pemerintah yang sigap dalam menangani pandemi Covid-19 di Indonesia. Apresiasi ini diharapkan dapat meningkatkan sinergitas Pemerintah dan masyarakat untuk bersama-sama memerangi Covid-19. Pandemi telah berlangsung selama lebih dari 2 tahun. Selama pandemi, masyarakat sudah biasa mengenakan …

Read More »

Penguatan Nasionalime Mencegah Radikalisme

Oleh : Sholahudin  Rumi Editor : Ida Bastian Radikalisme masih menjadi ancaman bersama bagi bangsa Indonesia. Oleh sebab itu, diperlukan  penguatan nasionalisme di kalangan masyakat guna mencegah penyebaran paham radikal yang dapat memicu perpecahan bangsa. Radikalisme memang merupakan sebuah hal yang harus diatasi dan dicegah karena dampaknya sangat buruk bagi …

Read More »

Tindak Tegas KST Papua Pelaku Pembakaran Rumah Warga

Oleh : Sabby Kosay Editor : Ida  Bastian Kelompok Separatis dan Teroris Papua (KST) Papua diyaknini menjadi dalang utama pembakaran rumah warga yang terjadi di Kabupaten Dogiyai, Papua, pada 22 Mei 2022. Masyarakat mendukung Apkam untuk menindak tegas keberadaan KST Papua tersebut guna mencegah terulangnya kejadian serupa. KST merupakan sumber …

Read More »

Keraton Kutai Kartanegara Mendukung Kesuksesan Pembangunan IKN

Oleh : Syarifudin Editor : Ida Bastian Keraton Kukar (Kutai Kartanegara) mendukung penuh pembangunan Ibu Kota Negara (IKN)  di Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur. Dukungan pihak Keraton Kukar menjadi modal besar bagi pemerintah untuk mempercepat terwujudnya IKN sesuai jadwal yang telah ditentukan. Pemindahan ibu kota negara dari Jakarta ke Penajam …

Read More »

Ormas Keagamaan Berperan Sebarkan Moderasi Beragama

Oleh : Muhammad Yasin Editor : Ida Bastian Orrmas keagamaan memiliki pengaruh cukup besar didalam menyebarkan moderasi beragama pada masyarakat. Dengan adanya peningkatan peran Ormas keagamaan tersebut, maka toleransi dan sikap saling menghargai antar pemeluk agama di Indonesia dapat semakin meningkat. Era reformasi dimulai tahun 1998 dan masyarakat Indonesia makin …

Read More »

Pemuka Agama Berperan Penting Ciptakan Kerukunan Bangsa

Oleh : Abdul Karim Editor : Ida Bastian Pemuka agama memiliki andil besar untuk menciptakan kerukunan di Indonesia yang terdiri dari beragam suku, agama, dan ras. Dengan adanya partisipasi pemuka agama dalam menjaga kerukunan bangsa, keutuhan Indonesia dapat terjaga . Bhineka Tunggal Ika adalah ajaran yang ada sejak era kemerdekaan. …

Read More »