Pendidikan

Mewaspadai Doktrinasi Radikalisme Pada Anak-Anak

    Oleh : Muhammad Yasin Editor : Ida Bastian Paham radikal merupakan virus berbahaya yang dapat mengincar siapa saja, termasuk anak-anak. Doktrinasi radikalisme pada anak-anak dapat mengancam masa depan bangsa, sehingga diperlukan kewaspadaan semua pihak. Mungkin sejauh ini masih tidak sedikit orang yang berpikir bahwa paham radikal hampir tidak …

Read More »

Moderasi Beragama Cegah Ekstrimisme dan Radikalisme

  Oleh : Zaki Walad Editor : Ida Bastian Radikalisme dan ekstremisme masih menjadi ancaman nyata bagi keutuhan NKRI. Oleh sebab itu, diperlukan moderasi beragama guna mencegah ekstremisne dan radikalisme. Radikalisme dan terorisme adalah paham yang harus diwaspadai karena jangan sampai meracuni masyarakat. Penyebabnya karena jika seseorang sudah tercuci otaknya …

Read More »

Aksi Bengis KST Ancam Kedamaian Papua

  Oleh : Alfred JIgibalom Editor : Ida Bastian Kelompok separatis dan teroris (KST) kembali berulah dengan membakar belasan rumah warga Papua hingga menewaskan rakyat sipil. Masyarakat mendukung TNI/Polri untuk menumpas KST karena aksi bengis gerombolan tersebut telah mengancam kedamaian Papua. Papua kembali bergejolak setelah KST kembali menyengsarakan warga. Keberadaan …

Read More »

Pembangunan IKN Memperhatikan Masyarakat Adat

  Oleh : Diratama Abimanyu Editor : Ida Bastian Pemerintah terus mempercepat pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) di Kalimantan Timur. Salah satu fokus Pemerintah tersebut adalah terkait keberadaan tanah maupun masyarakat adat di wilayah tersebut. Pemindahan ibu kota negara dari DKI Jakarta ke Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur merupakan berita …

Read More »

Mengapresiasi Pemerintah Wajibkan Perusahaan Bayar THR

  Oleh : Kenia Putri Editor : Ida Bastian Kementerian Tenaga Kerja (Kemenaker) telah menetapkan kewajiban pada seluruh perusahaan untuk membayarkan Tunjangan Hari Raya (THR) keagamaan 2022 kepada para pekerja. Masyarakat pun mengapresiasi sikap tegas Pemerintah yang berpihak kepada pekerja. Perusahaan dibebankan kewajiban oleh Pemerintah untuk membayarkan secara penuh THR …

Read More »

Percepatan Vaksinasi Demi Lebaran Bebas Covid-19

Oleh : Baskara Prastowo Editor : Ida Bastian Pemerintah melalui Badan Intelijen Negara (BIN) terus menggencarkan vaksinasi Covid-19 booster atau dosis ketiga kepada masyarakat menjelang momentum Idul Fitri 1443/2022 H. Vaksinasi booster wajib dilaksanakan agar Lebaran 2022 dapat terbebas dari Covid-19. Sudahkah Anda divaksin sampai dosis ketiga atau booster? Vaksinasi …

Read More »

Ramadhan Momentum Hentikan Hoaks dan Ujaran Kebencian

  Oleh : Muhammad Yasin Editor : Ida Bastian Tren hoaks hingga ujaran kebencian merupakan perilaku negatif yang bertentangan dengan ajaran Islam. Fenomena tersebut harus dihentikan apalagi di momentum bulan Suci Ramadhan. Sebagai manusia yang beradab, utamanya sebagai umat Muslim, tentu kita harus mampu untuk bisa saling menjaga kedamaian. Apalagi …

Read More »

Kongres Rakyat BEM UI Rentan Dipollitisasi

    Oleh : Giri Noto Sekar Editor : Ida Bastian Aliansi Mahasiswa Indonesia dan elemennya, Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Indonesia (BEM UI) akan mengadakan kongres rakyat pada 18 April 2022. Masyarakat spontan menolak kongres ini karena rentan dipolitisasi dan disusupi provokator sebagaimana terjadi pada aksi-aksi sebelumnya. Mahasiswa adalah agen …

Read More »

Pesantren Berperan Tumbuhkan Semangat Nasionalisme Tangkal Radikalisme

Oleh : Abdul Syukur Editor : Ida Bastian Seluruh elemen masyarakat wajib menahan laju penyebaran radikalisme, termasuk kalangan pesantren. Penguatan nasionalisme oleh kalangan Pesantren diharapkan dapat menangkal radikalisme yang saat ini banyak menyebar, utamanya melalui media sosial. Kelompok radikal hadir secara masif di Indonesia sejak keruntuhan orde baru. Mereka memanfaatkan …

Read More »

Warga Mimika Dukung Pemekaran Wilayah Papua

  Oleh : Rebecca Marian Editor : Ida Bastian Pembentukan Daerah Otonomi Baru (DOB) di Papua mendapat sambutan luas masyarakat. Pada 13 April 2022, ribuan orang di Kabupaten Mimika Papua menggelar deklarasi akbar mendukung pemekaran wilayah. Papua dulu bernama Irian Jaya. Pada masa orde baru hanya ada satu provinsi tetapi …

Read More »