Sosial Budaya

IPU ke – 144 TonggakTransisi Energi Fosil ke Energi Terbarukan Dunia

  Jakarta – Anggota Badan Kerjasama Antar Parlemen (BKSAP) Dyah Roro Esti, mengatakan isu perubahan iklim dalam IPU ke – 144 di Nusa Dua Bali sangat relvan. Dalam hal itu tentunya perhelatan internasional ini dapat menjadi tonggak transisi energi fosil ke energy terbarukan. Selain isu perubahan iklim, isu lain yang …

Read More »

Vaksinasi Lengkap Wujudkan Kelancaran Ibadah di Bulan Ramadan

  Oleh : Muhammad Yasin Editor : Ida Bastian Masyarakat diharapkan terus mengikuti vaksinasi Covid-19 dosis lengkap maupun booster, utamanya menjelang Ramadhan. Vaksinasi lengkap akan meningkatkan imunitas, sehingga masyarakat dapat berpuasa dan melakukan ibadah lain dengan lancar. Saat ini vaksinasi bukan hanya trend, melainkan suatu persyaratan agar bisa melewati masa …

Read More »

Deklarasi Nusa Dua Akan Jadi Cerminan Upaya Mobilisasi Aksi Parlemen Dunia

  Nusa Dua – Ketua DPR RI Puan Maharani berharap nantinya akan ada Deklrasi Nusa Dua Bali yang ditetapkan menjadi produk utama hasil sidang. Tentunya hal tersebut harus ada komitmen bersama semua peserta IPU ke – 144 di Nusa Dua Bali. Deklarasi Nusa Dua akan menjadi penting karena substansi deklarasi …

Read More »

Sidang IPU ke-144 di Bali Jadi Wujud Gotong Royong Parlemen Dunia

  Jakarta – Ketua DPR RI Puan Maharani mengatakan Sidang IPU ke – 144 di Bali menjadi wujud gotong royong dari seluruh Parlemen Dunia. Indonesia akan menyukseskan perhelatan IPU ke – 144 dan Bali sudah siap untuk menyelenggarakannya. Menurut Puan, terselenggaranya IPU ke – 144 dengan lancar dan sesuai rencana …

Read More »

Mundurnya SoftBank dari Proyek IKN Tidak Menyurutkan Investor Asing ke Indonesia

  Oleh: Alma Apriyanti Editor: Ida Bastian Usaha pemerintah untuk memperbaiki iklim investasi di Indonesia dengan disahkannya Omnibus Law Undang-Undang Cipta Kerja sebagai metode penyederhanaan regulasi dan birokrasi melalui satu pintu dinilai mampu menarik investor dalam dan luar negeri untuk berinvestasi di Indonesia, serta membuat sejumlah negara berkomitmen untuk meningkatkan …

Read More »

Gotong Royong Mencegah Radikalisme dan Ujaran Kebencian

Oleh : Ismail Editor : Ida Bastian Radikalisme maupun ujaran kebencian menjadi salah satu ancaman utama bangsa yang dapat menimbulkan perpecahan. Masayarakat diminta untuk bergotong royong guna mencegah penyebaran radikalisme dan ujaran kebencian. Ramadan dan lebaran tahun lalu sempat ramai karena ada hasutan dari kelompok radikal, di mana mereka tak …

Read More »

KTT G20 Momentum Bangkitkan Ekonomi di Indonesia

Oleh : Helmadias Putri Editor : Ida Bastian Pelaksanaan Konferensi Tingkat Tinggi Group of Twenty (KTT G20) di Bali sangat ditunggu oleh masyarakat. Pelaksanaan tersebut diharapkan menjadi momentum untuk membangkitkan berbagai bidang di Indonesia, termasuk perekonomian yang terdampak pandemi Covid-19. Tahun 2022 sepertinya akan menjadi sejarah bagi Indonesia, karena pada …

Read More »

IKN Nusantara, Mesin Baru Kemajuan Bangsa

  Oleh : Made Raditya Editor : Ida Bastian Perpindahan Ibu Kota Negara (IKN) dari Jakarta ke Kalimantan Timur merupakan agenda besar yang telah melalu berbagai kajian maupun studi. IKN Nusantara di Kalimantan Timur pun diyakini sebagai mesin baru untuk mewujudkan kemajuan bangsa. Mantan Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional Andrinof …

Read More »

IPU ke-144 Tunjukkan Kesuksesan Indonesia Tangani Pandemi Covid-19

  Jakarta – Sidang Inter-Parliamentary Union (IPU) ke-144 di Bali pada 20-24 Maret 2022 menjadi forum penting untuk menunjukkan kesukesan Indonesia menangani Pandemi Covid-19. Direktur Eksekutif Indonesia Public Institute Karyono Wibowo mengatakan pelaksanaan Sidang IPU ke 144 harus dapat memunculkan keberhasilan Indonesia dalam penanganan pandemi Covid-19 serta bagaimana Indonesia bisa …

Read More »

IPU ke 144 Ajak Parlemen Internasional Mengatasi Perubahan Iklim

  Oleh : Deka Yusrin Editor : Ida Bastian Parlemen Indonesia mendapatkan kepercayaan sebagai tuan rumah Sidang Umum Inter Parliamentary Union (IPU) untuk ketiga kalinya. Kegiatan pertama IPU ke-104 tahun 2000 berlangsung di Jakarta, kemudian IPU ke-116 tahun 2007 terselenggaran di Bali dan IPU ke-144 tahun ini kembali akan diselenggarakan …

Read More »