Umum

Pangdam V/Brawijaya Beri Bantuan dan Tinjau Masyarakat Terdampak Banjir

PORTALINDONEWS.COM, JAKARTA – Panglima Komando Daerah Militer (Pangdam) V/Brawijaya Mayjen TNI Farid Makruf, M.A. memberikan bantuan sekaligus meninjau wilayah dan warga masyarakat terdampak banjir di Kp. Kauman Ds. Kauman Timur Kec. Blega Kab. Bangkalan dan Kec. Sampang, Minggu (1/1/2023). Bantuan yang diberikan Pangdam V/Brawijaya kepada warga masyarakat terdampak banjir sejumlah …

Read More »

Ibadah Awal Tahun Baru, Dandim 1702/JWY Himbau Masyarakat Hindari Kegiatan Negatif

PORTALINDONEWS.COM, Wamena – Dandim 1702/JWY Letkol Cpn Athenius Murip, S.H.,M.H menghadiri Ibadah pembuka diawal Tahun 2023 bertempat di Gereja Kemah Injil Indonesia Jemaat Berwaad Air Garam Jln. Sogokmo-Air Garam Kabupaten Jayawijaya, Minggu (01/01/2023). Ibadah awal tahun ini mengambil tema “Kerja Dan Melayani Menurut Kehendaknya”, yang dipimpin oleh Pdt. Nicko Wetipo …

Read More »

Dandim 1702/JWY Menghadiri Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Pastoral, Ini Yang Dandim Sampaikan

PORTALINDONEWS.COM, Wamena – Dandim 1702/JWY Letkol Cpn Athenius Murip, S.H.,M.H menghadiri acara peletakan batu pertama Gedung Pastoral Gereja Katolik Paroki Imanuel bertempat di Kampung Elagaima Distrik Hubikosi Kabupaten Jayawijaya Provinsi Papua Pegunungan. (29/12/2022) Kegiatan ini dihadiri oleh Wakil Bupati Jayawijaya Marthen Jogobi S.H., M.Si, Pastor Paroki Jhon S, Dewan Dekanan …

Read More »

Danrem 172/PWY : Masyarakat Kiwirok Rayakan Natal Dengan Damai Dan Penuh Sukacita

PORTALINDONEWS.COM, Jayapura – Komandan Korem 172/PWY Brigjen TNI J.O Sembiring menuturkan bahwa masyarakat yang saat ini telah berada di Distrik Kiwirok, merayakan natal di tanah leluhurnya tersebut bersama dengan aparat TNI-Polri dengan damai dan penuh sukacita. “Masyarakat yang sudah bisa merayakan natal di Kiwirok merasa bahagia dan senang, dimana sebelumnya …

Read More »

Penyidikan Formula-E Tanpa Tersangka Sebagai Pendekatan Fenomenologi

Oleh : Dr. Emrus Sihombing Editor : Ida Bastiaj Portalindonews.com – Komunikolog Indonesia dari Universitas Pelita Harapan, Dr. Emrus Sihombing mengatakan Jika KPK menaikkan status pengusutan kasus apapun, termasuk kasus Formula E, dari tahap penyelidikan ke tahap penyidikan tanpa penetapan tersangka. “menurut hemat saya, lebih baik dan objektif agar tindakan …

Read More »

IKN Menghadirkan Konsep Pembangunan Indonesiasentris

Oleh : Stefanus Putra Imanuel Editor : Ida Bastian Portindonews.com – Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara akan membawa Indonesia lebih maju karena akan membawa banyak pengaruh positif, tak hanya bagi masyarakat Kalimantan tetapi rakyat Indonesia secara keseluruhan. Konsep pembangunan IKN sangat brilian karena sangat Indoensiasentris. Diharap dengan pemindahan ibu kota …

Read More »

Masyarakat Menolak Eksistensi KST Papua

Oleh : Rebecca Marian Editor : Ida Bastian Portalindonews.com – Masyarakat Papua menolak eksistensi kelompok separatis dan teroris (KST) karena mereka bersalah. KST selalu meneror masyarakat sampai menimbulkan korban jiwa. Amatlah salah jika ada klaim yang menyatakan bahwa rakyat mendukung kelompok separatis tersebut. Penyebabnya karena masyarakat membenci KST, karena selalu …

Read More »

Muat Karakter Khas Bangsa, MUI Nilai KUHP Nasional Jauh Lebih Bermartabat

Jakarta, Portalindonews.com – KUHP dinilai memuat banyak karakter khas bangsa Indonesia dan perlu mendapat dukungan. Dalam hal ini, Majelis Ulama Indonesia (MUI) menganggap bahwa KUHP baru memang jauh lebih bermartabat. Wakil Ketua Dewan Pertimbangan Majelis Ulama Indonesia (MUI), Prof. Dr. Hamdan Zoelva menjelaskan bahwa Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) nasional …

Read More »

Babinsa Serka Rudiyanto Komsos dengan Personil Tiga Pilar

PORTALINDONEWS.COM, Kodam Jaya, Kodim 0503/JB – Babinsa Koramil 01/Tamansari Serka Rudiyanto melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama personil Tiga Pilar Kelurahan Mangga Besar di Posko Siaga Bencana Kel. Mangga Besar Jalan Mangga Besar III, Rt. 03/05, Kel. Mangga Besar, Kec. Tamansari Jakarta Barat. Minggu (01/01/2023). Dalam komsosnya Serka Rudiyanto mengatakan, meskipun …

Read More »

Pemkab Gowa Siapkan 28 Ton Bawang Merah dan Cabai untuk Bantu Pelaku UMKM Kuliner

PORTALINDONEWS.COM, Gowa, Sulsel – Pemerintah Kabupaten Gowa terus berkomitmen untuk memacu aktivitas pelaku UMKM di Kabupaten Gowa. Salah satunya dengan memberikan bantuan bahan dalam menunjang usahanya, seperti bantuan bawang dan cabe untuk pelaku usaha di bidang kuliner. Sekretaris Daerah Kabupaten Gowa, Kamsina mengatakan, bantuan yang diberikan ini sebanyak 28 ton …

Read More »