IDABASTIAN PORTALINDONEWS

Apresiasi Terhadap Pelaksanaan Pemilu yang Berjalan Aman dan Damai

Oleh : Aulia Rahma Editor: Ida Bastian Portalindonews.com – Pemilihan Umum (Pemilu) merupakan inti dari sistem demokrasi. Ini adalah momen di mana warga negara memiliki kesempatan untuk secara langsung memilih pemimpin yang membawa kehidupan bangsa lebih baik guna menentukan arah masa depan negara ini. Pemilu 2024 telah berjalan dengan aman …

Read More »

Penindakan KST Demi Mendorong Perekonomian dan Pembangunan Infrastruktur di Papua

Oleh : Vincensius Osok  Editor: Ida Bastian Portalindonews.com – Kelompok Separatis dan Teroris (KST) Papua kerap menebar teror dengan menyerang masyarakat ataupun aparat keamanan. Bahkan Papua telah lama menjadi fokus perhatian global akibat serangkaian masalah keamanan yang ditimbulkan oleh KST. Kelompok ini terdiri dari orang-orang yang mendukung kemerdekaan Papua dan …

Read More »

Integrasi Papua ke NKRI Keputusan Final Tidak Dapat Diganggu Gugat

Oleh: Abidin Korano Wabiser Editor: Ida Bastian  Portalindonews.com – Proses bergabungnya Papua ke dalam wilayah Republik Indonesia merupakan sebuah perjalanan sejarah yang cukup panjang. Wilayah yang kini dikenal sebagai Provinsi Papua, berada di ujung timur Indonesia dan pernah menjadi bagian dari Nugini Belanda, yang merupakan wilayah luar negeri dari Kerajaan …

Read More »

Mendukung Penuh Apkam Lakukan Penegakan Hukum Terhadap KST Papua

Oleh : Adrianus Bonay  Editor: Ida Bastian Portalindonews.com – Kelompok Separatis dan Teroris (KST) Papua hingga saat ini masih aktif membuat kekacauan hingga menciptakan ancaman bagi masyarakat sipil khususnya Orang Asli Papua (OAP). Aparat keamanan telah menindak tegas KST Papua yang sering melakukan aksi kriminal dan kekerasan terhadap warga sipil. …

Read More »

Clear! Klarifikasi Ketua KPU Kabupaten Bogor: Sesuai UU dan Peraturan KPU, Mahasiswa STIN Punya Hak Pilih

Portalindonews.com, Bogor – Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bogor, Muhammad Adi Kurnia, menegaskan bahwa mahasiswa Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN) memiliki hak pilih yang sah, diatur sesuai Undang-Undang yang berlaku, dan peraturan yang telah ditetapkan oleh KPU. “Terkait hak milih mahasiswa STIN, mereka memiliki hak pilih sesuai UU dan …

Read More »

Dubes RI Tepis Keterlibatan Intelijen di Pemilu Kuala Lumpur, Sebut PPLN Miliki Integritas

Portalindonews.com – Duta Besar Luar Biasa dan Berkuasa Penuh Republik Indonesia untuk Malaysia, Hermono menegaskan bahwa tidak benar ada keterlibatan intelijen dalam Pemilu di Kuala Lumpur. Hal ini disampaikan guna merespon beredarnya video yang menilai intelijen terlibat dalam Pemilu di Negeri Jiran. “Kalaupun ada pihak luar yang mencoba melakukan intervensi, …

Read More »

Waspadai Hoaks Setelah Pemilu, Masyarakat Perlu Saring Informasi

Oleh : Gavin Asadit  Editor: Ida Bastian Portalindonews.com – Pemilihan umum (Pemilu) merupakan salah satu momen penting dalam sistem demokrasi sebuah negara. Di Indonesia, Pemilu telah diadakan secara rutin setiap beberapa tahun sekali untuk memilih wakil rakyat yang akan mewakili kepentingan masyarakat di legislatif dan eksekutif. Namun, setiap Pemilu muncul …

Read More »

Aksi Penolakan Terhadap KST Papua Terus Mengalir dari Masyarakat

Oleh : Ones Yikwa  Editor: Ida Bastian Portalindonews.com – Kehadiran pemerintah untuk Papua merupakan bentuk perhatian terhadap progres kemajuan Papua. Namun progres kemajuan tersebut kerap mendapatan gangguan dari Kelompok Separatis dan Teroris (KST) Papua, sehingga masyarakat merasa terganggu dan penolakan terhadap KST terus mengalir dari masyarakat. Penolakan terhadap KST juga …

Read More »

 Pemerintah Komitmen Perkuat Ekonomi Indonesia Melalui UU Cipta Kerja

Oleh : Nana Gunawan Editor: Ida Bastian  Portalindonews.com – Keberadaan Undang-Undang Cipta Kerja (UU Cipta Kerja) sangat penting bagi bangsa ini karena sebagai payung hukum dalam upaya Pemerintah melakukan percepatan pembangunan ekonomi nasional. Adanya UU Cipta Kerja ini juga sebagai penguatan ekonomi masyarakat di tengah ketidakpastian kondisi perekonomian global. Tentunya, …

Read More »

Bantah Kecurangan Pemilu di Malaysia, Dubes RI Ajak Masyarakat Waspada Penyebaran Konten Hoaks

Portalindonews.com, Kuala Lumpur – Duta Besar Luar Biasa dan Berkuasa Penuh Republik Indonesia untuk Malaysia Hermono memberikan tanggapan atas tuduhan kecurangan dan keterlibatan intelijen dalam pelaksanaan Pemilu 2024 di Kuala Lumpur. Hermono menyampaikan bahwa Panitia Pemilihan Luar Negeri (PPLN) tidak bisa diintevensi. “Tuduhan dalam video berdurasi satu menit sembilan detik …

Read More »