Ekonomi

BSSN Lakukan Pengamanan Siber Secara Komprehensif Sukseskan KTT ASEAN ke – 43 Jakarta

Portalindonews.com, Jakarta – Kepala Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) Republik Indonesia, Hinsa Siburian mengatakan pihaknya siap untuk menyukseskan KTT ASEAN ke-43 di Jakarta dengan melakukan pengamanan siber secara komprehensif. Pengamanan siber ini juga dilakukan melalui koordinasi dengan sejumlah stakeholder siber nasional agar pengamanan dalam KTT ASEAN Jakarta dapat benar …

Read More »

Presiden Jokowi: Indonesia Siap Gelar KTT ASEAN ke-43 di Jakarta

Portalindonews.com, Jakarta – Presiden Joko Widodo (Jokowi) memastikan bahwa Indonesia sudah sangat siap untuk menggelar pelaksanaan KTT ASEAN ke-43 di Jakarta, yang akan berlangsung 5 hingga 7 September 2023 mendatang. “Semuanya sudah direncanakan, sudah disiapkan, dan kita harapkan nanti pada saat KTT ASEAN semuanya sudah seratus persen siap di bulan …

Read More »

Keketuaan Indonesia di ASEAN Letakkan Fondasi Kuat Bagi Asia Tenggara

Portalindonews.com, Jakarta – Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengungkapkan, Indonesia siap untuk melaksanakan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Ke-43 ASEAN di Jakarta pada 5-7 September 2023 mendatang. “Semuanya sudah direncanakan, sudah disiapkan, dan kita harapkan nanti pada saat KTT ASEAN semuanya sudah 100 persen siap di bulan September,” kata Presiden Jokowi di …

Read More »

Harga Beras Naik, Mendagri Minta Pemda Lakukan Langkah Pengendalian

PORTALINDONEWS.COM, Jakarta – Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian meminta pemerintah daerah (Pemda) melakukan langkah pengendalian inflasi, terutama pada komoditas beras yang pada minggu IV bulan Agustus 2023 mengalami kenaikan harga. Mendagri menjelaskan, beras menjadi komoditas penting yang perlu dijaga, apalagi banyak daerah yang sudah mulai mengalami kekeringan karena …

Read More »

Mendagri Paparkan Kondisi Terbaru Indeks Perkembangan Harga pada Minggu IV Agustus 2023

PORTALINDONEWS.COM, Jakarta – Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian memaparkan kondisi terbaru Indeks Perkembangan Harga (IPH) sebagai proksi inflasi pada Minggu IV Agustus tahun 2023. Hal itu disampaikan Mendagri pada Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah yang berlangsung secara hybrid dari Gedung Sasana Bhakti Praja (SBP), Kantor Pusat Kementerian Dalam …

Read More »

DOB Mampu Tingkatkan Kesejahteraan Rakyat Papua

Oleh : Clara Anastasya Wompere  Editor: Ida Bastian  Portalindonews.com – Saat ini Papua punya 4 DOB (Daerah Otonomi Baru). Dengan adanya 4 provinsi baru maka membawa banyak perubahan yang positif. Salah satunya adalah peningkatan kesejahteraan masyarakat Papua. Terbukti penambahan DOB memberi banyak manfaat bagi masyarakat di Bumi Cendrawasih. Selama ini …

Read More »

Diskusi Moya Institute, Pakar Ingatkan Pentingnya Pemimpin Yang Mampu Wujudkan Indonesia Emas

Portalindonews.com, JAKARTA — Pada sebuah kesempatan diskusi yang diselenggarakan oleh Moya Institute, Sekretaris Umum PP Muhammadiyah, Prof. Abdul Mu’ti menjelaskan bahwa terdapat empat hal penting untuk bisa membantu mencapai Indonesia Emas 2045. Pertama adalah mengenai kedaulatan politik yang memungkinkan bangsa ini untuk menentukan nasibnya sendiri sesuai dengan mandat UUD 1945. …

Read More »

Menuju Indonesia Emas 2045: Persatuan – Kesatuan Bangsa dan Kesinambungan Kunci Keberhasilan Pemimpin Masa Depan

Portalindonews.com, Jakarta – Dalam perjalanan bangsa menuju “Indonesia Emas 2045”, kepemimpinan nasional hasil kontestasi politik 2024 harus memiliki kemampuan navigasi untuk membawa bangsa melampaui dinamika internasional agar kepentingan nasional tetap tercapai. Persatuan dan kesatuan menjadi prioritas dan modal utama. Oleh karena itu, pemimpin nasional hasil Kontestasi 2024 yang ideal adalah …

Read More »

Kesinambungan Program Jokowi Dibutuhkan Untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045

Portalindonews.com – Kontestasi politik 2024 diharapkan dapat melahirkan pemimpin nasional yang dapat mewujudkan program berkesinambungan. Hal ini diyakini menjadi kunci terwujudnya Indonesia Emas 2045. Soal ini dibahas dalam webinar nasional Moya Institute bertajuk “Proklamasi: Peluang dan Tantangan Pemimpin Menyongsong Indonesia Emas 2045” pada Jumat, (25/8). Pemerhati isu-isu strategis dan global, …

Read More »

PYCH Hadirkan Simbol Persatuan di Pehelatan 17 Agustusan Tahun 2023

Portalindonews.com, Jakarta – Grup musik asal Papua, M.A.C (Musik Anak Coment) ikut memeriahkan panggung perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-78 Republik Indonesia di Istana Negara, Jakarta, Kamis (17/8/2023). M.A.C merupakan grup musik bimbingan dari Papua Youth Creative Hub (PYCH) binaan Badan Intelijen Negara (BIN). Suara yang khas dengan lirik yang …

Read More »