Umum

Belum Ditetapkannya RUU Perlindungan Data Pribadi menjadi Undang-Undang, Ada Apa?

Oleh : Iwan Kareung Editor : Ida Bastian Penyalahgunaan data pribadi untuk kepentingan kegiatan perekonomian, perdagangan dan pendidikan semakin sering dirasakan dampaknya oleh masyarakat khususnya di era perekonomian yang bermigrasi ke ekonomi digital. Situasi paradoksnya adalah era perekonomian digital diwarnai kebocoran data acap kali terjadi, sehingga membuat Indonesia berada dalam …

Read More »

Youth Papua Creative Hub Mampu Memajukan SDM Papua

  Oleh : Alvin Yeimo Editor : Ida Bastian Youth Papua Creative Hub diyakini mampu memajukan SDM Papua. Dengan semakin meningkatnya SDM Papua, maka pembangunan Papua dan Indonesia akan semakin optimal. Presiden Joko Widodo (Jokowi) dalam kesempatannya berkunjung ke Papua, melakukan ground breaking gedung Papua Youth Creative Hub atau Papua …

Read More »

Patroli Wilayah Dalam Rangka Sosialisasi PSBB dan Sosial Distancing Serta Antisipasi Guantibmas

PORTALINDONEWS.COM, Jakarta – Babinsa Koramil 02/TB Sertu Sadikin YP bersama Polsek Tambora,Satpol PP,Damkar,Mitra Jaya dan Dishub (tiga pilar) menggelar Patroli wilayah dalam rangka himbauan sosialisasi PSBB dan sosial Distancing.Selasa (7/10) malam. Usai apel yang bertempat di Polsek Tambora, Jl.Tubagus Angke, Rt 005/09, Kel.Angke, Kec.Tambora Jakarta Barat, dilanjutkan dengan Patroli wilayah …

Read More »

Percepatan Penanganan Covid-19, Koramil 01/Ts Gencarkan Serbuan Vaksinasi Door To Door

PORTALINDONEWS.COM, Jakarta Barat – Kembali hari ini Kamis, 07 Oktober 2021 Komandan Rayon Militer (Danramil) 01/Tamansari Kodim 0503/Jakarta Barat, Mayor Inf Zulkarnaen kembali memimpin serbuan vaksinasi door to door di wilayah Kelurahan Pinangsia, Kecamatan Tamansari Jakarta Barat. Ungkap Mayor Galib, untuk mengantar Kecamatan Tamansari menuju zona hijau tentunya kami harus …

Read More »

Polres Jombang Terima Penghargaan dari TRC Perlindungan Perempuan dan Anak

PORTALINDONEWS.COM,  Jombang Jatim – Tim Reaksi Cepat Perlindungan Perempuan dan Anak (TRC PPA) Indonesia memberikan penghargaan kepada Polres Jombang atas dedikasi dan kerja kerasnya dalam penegakan hukum dan perlindungan kepada anak dan perempuan di wilayah Jombang. Piagam penghargaan diserahkan Ketua TRC PPA, Jeny Claudya Lumowah kepada Kapolres Jombang AKBP Agung …

Read More »

Polres Kendal Kembali Gelar Vaksinasi Malam Hari Di Aula Balaidesa Kertomulyo Brangsong

Portalindonews.com, KENDAL – Polres Kendal kembali melaksanakan vaksinasi malam guna mendukung program vaksinasi dari pemerintah dengan menggelar Vaksin malam di Aula Balaidesa Kertomulyo Kecamatan Brangsong Kabupaten Kendal, Rabu (06/10/2021). Dalam kegiatan itu, setidaknya ada 290 orang diberikan vaksinasi.   Dalam kesempatan itu, Kapolsek Brangsong AKP Slamet Mustamto SH MH didampingi …

Read More »

Kapolsek Kalideres Hadiri Musda Yang di Gelar MUI Dalam Rangka Memperkokoh Sinergitas Ulama dan Umaroh

Portalindonews.com,JAKARTA – Majelis Ulama Indonesia (MUI) Tingkat Kecamatan Kalideres Jakarta Barat melaksanakan Musyawarah Daerah llmasa khidmad 2021 – 2026 di aula lt 4 Kantor Kecamatan Kalideres.(7/10/2021)   Camat Kalideres M.Naman Setiawan dalam sambutannya menyampaikan,Majelis Ulama Indonesia (MUI) merupakan rumah besar umat islam dalam mengatur semua aspek kehidupan beragama dan bernegara …

Read More »

AKABRI 1999 Jalani Vaksinasi Massal di Madrasah Raudatussibiyan Wilayah Hukum Polsek Tambelang untuk Memwujudkan 100% Kekebalan Komunal 

ReportaseInvestigasi.com,Bekasi, AKABRI 1999 menggelar vaksinasi massal yang dibarangi dengan pemberian paket bansos di Madrasah Raudatusibiyan Kampung Pulodamar, Rt.002/03, Desa Sukamantri, Kecamatan Tambelan, Kabupaten Bekasi, Rabu (06/10l2021).   Kapolsek Tambelang, AKP Miken Fendriyanti, SH,MH menjelaskan giat vaksin yang dijalankan AKABRI 1999 ini menyasar masyarakat umum yang berada di wilayah hukum Polsek …

Read More »

Vaksinasi Door to Door dan PPKM Strategi jitu Mengendalikan Covid-19

  Oleh : Dede Sulaiman Editor : Ida Bastian Vaksinasi Door to Door dan perpanjangan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) menjadi strategi jitu pengendalian Covid-19. Dengan situasi Covid-19 yang semakin terkendali, maka Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) diharapkan akan berjalan optimal. Karyono Wibowo selaku Direktur Eksekutif Indonesian Public Institute (IPI) mengapresiasi …

Read More »

Danrem 061/Sk Berikan Santunan Kepada Para Disabilatas Sebagai Wujud Kepedulian Dalam Rangka HUT TNI ke 76

PORTALINDONEWS.COM, Bogor – Danrem 061/SK Brigjen TNI Achmad Fauzi S.I.P. ,M.M. menyerahkan santunan tali asih kepada anak-anak penyandang disabilitas LBK Yayasan Penyandang Disabilitas PPDI di Tegal Gundil Bogor Utara Kota Bogor, Rabu (6/10). Bantuan ini sebagai wujud komitmen dan perhatian Danrem terhadap anak penyandang disabilitas di Bogor, yang mana itu …

Read More »