Umum

Pesan Kasad : Jangan Ragu-Ragu untuk Berbuat Bagi Anggota, Satuan, Masyarakat serta Bangsa dan Negara

PORTALINDONEWS.COM, JAKARTA – Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dr. Dudung Abdurachman, S.E., M.M., berpesan kepada para Komandan Satuan agar jangan ragu-ragu untuk berbuat bagi anggota, satuan, masyarakat serta bangsa dan negara. Hal tersebut dikatakan Kasad saat menutup secara resmi acara Apel Komandan Satuan (AKS) TNI AD di Ruang …

Read More »

Kenangan Terindah Peserta AKS TNI AD 2022

PORTALINDONEWS.COM, JAKARTA – Gelar Apel Komandan Satuan (AKS) TNI AD Tahun 2022 di Akademi Militer, Magelang tanggal 23-24 Juni 2022, memberikan kenangan terindah bagi ratusan peserta dan tamu undangan dalam kegiatan tersebut. Kenangan indah ini tercipta melalui rangkaian kegiatan yang telah disiapkan oleh Panitia AKS TNI AD dengan baik. Dalam …

Read More »

Vaksin Lengkap dan Booster Cegah Kenaikan Kasus Covid-19

  Oleh : Aulia Hawa Editor : Ida Bastian Ketika kasus Covid-19 naik maka masyarakat diharap untuk meningkatkan kewaspadaan, termasuk dengan mengikuti vaksinasi lengkap dan booster. Vaksinasi lengkap dan booster tersebut terbukti efektif dalam meningkatkan kekebalan komunal guna mencegah kenaikan kasus Covid-19. Pandemi belum juga berakhir dan sekarang malah terjadi …

Read More »

Pembangunan Bendungan Wujudkan Ketahanan Pangan

    Oleh : Aldia Putra Editor : Ida Bastian Pemerintah terus berupaya mewujudkan ketahanan pangan di tengah ancaman krisis global, salah satunya melalui pembangunan bendungan. Dengan adanya infrastruktur tersebut, irigasi persawahan dan perkebunan dapat terpenuhi dan stabilitas pangan dapat terjaga. Indonesia adalah negara agraris dan sejak masa Orde Baru …

Read More »

Pembangunan Infrastruktur di Papua Memberikan Banyak Manfaat

    Oleh : Saby Kossay Editor : Ida Bastian Pemerintah sangat gencar membangun infrastruktur di Papua. Program tersebut merupakan bentuk perhatian Presiden Jokowi guna menciptakan kesejahteraan rakyat maupun memajukan Papua. Banyak pihak takjub kala melihat kemajuan Papua yang diperlihatkan saat siaran langsung PON XX tahun 2021 lalu. Selama ini, …

Read More »

Sinovac, Pfizer dan Astra zeneca, 3 Jenis Vaksin di Serbuan Vaksinasi Koramil 01/TS Kodim 0503/JB

PORTALINDONEWS.COM – Kodam Jaya, Kodim 0503/JB – Pgs Danramil 01/Tamansari Kodim 0503/JB, Mayor Inf Missin MD kembali menurunkan team vaksinator puskesmas Tamansari dalam pelaksanaan serbuan vaksinasi Kodim 0503/JB yang di gelar Koramil 01/Tamansari. Giat vaksinasi dalam mendukung program pemerintah ini dilaksanakan dihalaman stadion sepak bola tamansari Jalan Mangga Besar VI …

Read More »

Patroli Koramil 01/TS Kodim 0503/JB Dalam Antisipasi Tawuran Dan Aksi Kriminal

PORTALINDONEWS.COM – Kodam Jaya, Kodim 0503/JB – Dalam rangka mengantisipasi Tawuran, Balapan liar dan kriminal lainnya, Babinsa Koramil 01/Tamansari Kodim 0503/JB, Serda Nursan melaksanakan Patroli bersama Wanra dan Mitra Jaya Pukul 00.30 Wib.Kamis, 23 Juni 2022. Menurut Serda Nursan, Patroli Koramil ini kami laksanakan Sesuai Atensi Komando atas melalui Pgs …

Read More »

Babinsa Koramil 01/TS Turun Ke Pasar Pantau Harga Bahan Pokok

PORTALINDONEWS.COM – Kodam Jaya, Kodim 0503/JB – Personil Koramil 01/Tamansari, Serka Mukoddas melaksanakan pengecekan perkembangan harga bahan pokok di Pasar Krukut Rw. 02, Kel. Krukut, Kec. Tamansari Jakarta Barat. Jum’at (24/6). Sebagai langkah untuk mengetahui stabilitas harga dan ketersediaan kebutuhan sembako masyarakat, khususnya di wilayah Tamansari, Babinsa langsung mendatangi pasar. …

Read More »

H Jamil Anggota DPRD Kabupaten Bekasi Menghimbau Polsek Sukatani Dan Polres Metro Bekasi Untuk Dapat Membantu Keamanan Korban

Portalindonews.Com,Kab Bekasi – Ketua Fraksi Partai Amanat Nasional DPRD Kabupaten Bekasi H Jamil Mengutuk Keras Perbuatan Pelaku Yang Sadis melakukan Penyiraman Air Keras Terhadap Isteri,Ibu Mertua Dan Anak Di Kampung Jagawana RT.004/007 Desa Sukarukun Kecamatan Sukatani Kabupaten Bekasi. (24/6/2022) Menurut Keterangan Anggota DPRD Kabupaten Bekasi Fraksi PAN Pada Awak Media …

Read More »